Sebagai praktisi bisnis online, saya melihat berbagai persoalan yang dihadapi oleh para pelaku atau peminat bisnis online. Diantaranya adalah tidak bisa membuat website sendiri. Nah... jika anda termasuk salah satu diantara mereka, ada solusi cerdas untuk itu.
Sebuah website dengan sistem bagi hasil bernama Hubpages sangat layak untuk anda perhitungkan. Dengan fasilitas yang diberikan hubpages anda memiliki kesempatan untuk mendapatkan uang dari internet tanpa harus repot-repot membuat website sendiri.
Bagaimana cara kerjanya ?
Setelah anda terdaftar di hubpages, tugas anda adalah memposting artikel atau info tertentu ke hubpages melalui member area anda.
Nah... dari halaman yang anda buat tersebut, anda bisa memunculkan iklan adsense dan amazon anda sendiri.
Hubpages menerapkan sistem 60:40. Artinya jika halaman yang anda buat dikunjungi orang 100 kali, maka iklan adsense dan amazon anda akan muncul 60 kali dan iklan milik hubpages akan muncul 40 kali. Atau dengan kata lain hubpages menerapkan rasio 3:2.
Lalu apa keunggulan hubpages dibanding membuat blog sendiri?
Hubpages itu website besar dan sudah dioptimalisasi untuk mendapat posisi bagus di search engine seperti google dan yahoo. Jadi kerja anda dalam mendapatkan trafik pengunjung jadi banyak terbantu.
Dan satu tips dari saya untuk para pemilik website atau blog. Hubpages merupakan fasilitas yang bagus untuk mendapatkan back link ke website atau blog anda.
Silahkan klik disini untuk mendaftar ke hubpages.
Sahabat online anda.
Mick Donald
Trik Menghasilkan Uang Tanpa Website
Label: HubPages, Peluang-Bisnis
Langganan:
Postingan (Atom)